IKLAN VIDEO LIST

OKEGAS.IDTenggarong — Warga Desa Teluk Dalam, Kecamatan Muara Jawa, kini dapat mengakses layanan kesehatan dasar dengan lebih nyaman berkat kehadiran gedung Posyandu permanen yang dibangun Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar).

Gedung tersebut diresmikan langsung oleh Bupati Kukar pada April 2025 lalu dan disambut hangat oleh masyarakat setempat.

Kepala Desa Teluk Dalam, Supian, mengungkapkan, pembangunan tersebut merupakan hal yang sangat ditunggu-tunggu.